Dapat Memicu Asam Lambung Naik, Ketahui Daftar Makanan dan Minuman Berikut

 

 

Anda pasti sudah sering mendengar istilah penyakit asam lambung naik bukan? Penyakit ini bahkan sudah dikenal sejak lama oleh masyarakat dan bahkan ada yang menilai bahwa asam lambung adalah penyakit yang sudah biasa.

Asam lambung banyak juga yang menyebutnya sebagai GERD dan ternyata penyakit ini cukup rentan terhadap beberapa jenis makanan dan minuman tertentu yang mana sudah menjadi pantangan untuk orang-orang yang punya riwayat GERD supaya dalam konsumsi makanan dan minuman harus selektif dan dianjurkan untuk tidak sembarangan.

Selain makanan atau minuman, ternyata pemicu asam lambung naik juga bisa disebabkan oleh berbagai macam kebiasaan buruk dalam hidup kita. Misalnya adalah karena sering minum alkohol atau juga bisa merokok yang berlebihan.

Jika asam lambung sudah naik maka tubuh juga akan sangat merasakan dampaknya dan menjadi sangat tidak nyaman. Kondisi semacam ini harus segera mendapatkan pertolongan yang tepat supaya nanti GERD Anda tidak semakin buruk dan membuat Anda merasa sangat terganggu serta tidak bisa beraktivitas seperti biasa.

Sebenarnya ada banyak jenis obat-obatan yang bisa Anda konsumsi jika sudah mulai merasakan gejala asam lambung naik, salah satunya yang paling manjur dan ampuh meredakan gejala asam lambung naik adalah dengan minum Promag. Namun, supaya tidak lagi bertanya-tanya, berikut daftar makanan atau minuman yang menjadi pemicu asam lambung naik:

  • Makanan berlemak

Makanan berlemak memang enak dan bahkan cenderung mengenyangkan, contoh makanan tersebut adalah seperti gorengan atau makanan yang kandungan lemaknya cukup tinggi seperti makanan bersantan. Hal ini karena, jika Anda sering konsumsi makanan yang punya banyak kandungan lemak maka secara langsung akan menyebabkan sfinger esophagus Anda melemah. Dan hal inilah yang kemudian memicu asam lambung naik.

  • Makanan pedas, bersantan dan minuman soda

Anda wajib tahu, bahwa konsumsi makanan yang pedas dan bersantan itu buruk untuk kesehatan jika Anda konsumsi secara berlebihan dan terus menerus. Meskipun pada dasarnya makanan yang pedas dan bersantan itu sangat enak, sebagai contohnya seperti masakan padang, namun jika Anda konsumsinya berlebihan mampu untuk memicu asam lambung cepat naik. Belum lagi Anda yang juga suka sekali minum soda atau beralkohol, inilah yang menyebabkan asam lambung cepat naik.

Jika kebetulan Anda sudah tahu dan paham tentang apa saja yang dapat memicu asam lambung naik, maka jika sudah merasakan beberapa gejalanya, mulai sekarang Anda bisa langsung konsumsi promag yang ternyata tidak hanya bisa untuk menyembuhkan maag saja.

Dengan konsumsi promag yang banyak variannya dan Anda bisa sesuaikan dengan keluhan kesehatan yang sedang Anda derita. Jika masih ragu, coba tanyakan dulu pada petugas apoteknya supaya mendapatkan promag yang bagus untuk meredakan asam lambung.

Jadi mulai sekarang Anda yang sudah tahu dan mungkin juga sudah paham dengan apa saja resiko yang bisa Anda dapatkan jika GERD sudah menyerang, atau mungkin beberapa gangguan penyakit yang menyerang lambung, maka jangan sampai salah makan makanan dan membuat penyakit Anda semakin memburuk dan kesehatan juga semakin menurun.

Untuk itu, usahakan mulai dari sekarang untuk memilah makanan dan minuman atau menghindari kebiasaan buruk yang sudah di tuliskan di atas karena sudah punya riwayat penyakit atau mungkin sudah tahu tentang apa saja faktor penyebab asam lambung naik Anda bisa lebih waspada dan mawas diri.